Langkah demi langkah yang praktis

Tutorial atau materi training pemrograman/penggunaan sistem operasi.

Tanggal Judul Deskripsi
2025-03-21 Contoh STRING (variable) interpolation di bahasa Singkong Fungsi interpolate
2025-03-20 Contoh penggunaan regular expression dengan bahasa Singkong Fungsi matches, extract, extract_group; contoh regular expression sederhana
2025-03-16 Bekerja dengan format password basic authentication Apache menggunakan bahasa Singkong Apache HTTP Server, basic authentication, format password, SHA-1, x_base64_sha1
2025-03-15 Melakukan SSH tunneling untuk terhubung ke VNC server SSH tunnel, VNC viewer, VNC server
2025-03-13 Menjalankan interpreter bahasa pemrograman Singkong di Android (dan menulis program di manapun berada!) Android, Java Runtime, Termux, VNC, Singkong
2025-03-12 Web application using Singkong programming language on Internet Information Services Screencast: Internet Information Services installation/configuration, Java installation, .web file
2025-02-11 Konfigurasi web server Apache pada cPanel untuk aplikasi web dengan bahasa Singkong (dan contoh bekerja dengan PostgreSQL pada WHM/cPanel) Java runtime, interpreter Singkong, instalasi PostgreSQL lewat WHM, bekerja dengan PostgreSQL lewat cPanel, Action untuk file .web, dan .htaccess
2025-02-01 Contoh upload file dalam Base64 untuk aplikasi web dengan bahasa Singkong Encoding application/x-www-form-urlencoded, FileReader, readAsDataURL, Base64, AJAX, JSON, jQuery
2025-01-22 Konfigurasi web server Apache pada DirectAdmin untuk aplikasi web dengan bahasa Singkong Java runtime, interpreter Singkong, DirectAdmin dengan BubbleWrap dan jailshell, Action untuk file .web, dan .htaccess
2024-11-02 Mengijinkan akses hanya dari IP terdaftar di negara tertentu untuk direktori terproteksi password pada Apache HTTP Server Dengan mod_maxminddb dan Basic auth pada Apache HTTP Server di Alma Linux 8
2024-10-29 Algoritma selection sort dengan bahasa Singkong Disertai fungsi dan langkah demi langkah pengurutan dengan selection sort
2024-10-28 Algoritma insertion sort dengan bahasa Singkong Disertai fungsi dan langkah demi langkah pengurutan dengan insertion sort
2024-08-05 Konfigurasi Multi-factor Authentication untuk SSH pada Alma Linux 8 MFA dengan TOTP menggunakan google-authenticator
2024-07-08 Contoh vimrc, termasuk untuk penulisan source code dalam bahasa Singkong Nomor baris, tab menjadi spasi, indentasi otomatis, pengaturan backspace
2024-04-01 Memulai interoperabilitas sistem informasi klinik dengan platform SATUSEHAT menggunakan bahasa pemrograman Singkong Contoh access token dan pencarian pasien
2023-12-26 Instalasi phpPgAdmin pada Rocky Linux 8 Mencakup instalasi PostgreSQL, Apache HTTP Server, PHP, phpPgAdmin
2023-12-22 Dasar pemrograman pada ESP8266 dengan contoh sensor DHT11 dan HTTP(S) Request Mencakup instalasi driver, development environment, sensor suhu/kelembaban DHT11, HTTP(S) request
2022-12-23 Bahasa Singkong, Virtual Machine, dan Cross-Compilation
(dari nopri.github.io)
Cross-compile untuk GLib, Pixman, SDL2, SDL2_image, QEMU, PostgreSQL